Judul Tesis : Rancangan Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas Sederhana pada Usaha Jasa Gilang Ramadhan Studio Drummer Solo A. Latar Belakang Sistem Informasi Akuntansi (SIA) adalah suatu fungsi yang melaksanakan tugas pengolahan data finansial menjadi informasi yang dibutuhkan bagi pemakai di dalam maupun di luar perusahaan. SIA bertanggungjawab
Read more →